For what ?
1. Mengenal diri dan mengenal orang lain
2. dengan lebih baik.
3. Menjalin komunikasi yang harmonis
4. Membangun kebersamaan dan rasa percaya diri.
Manfaat
Manfaat bagi peserta diklat adl. terciptanya kondisi
kesediaan peserta utk memulai pembelajaran dg konsdisi sosio-emosional yg
kondusif dg mengenal kekuatan & kelemahan dirinya dlm belajar, menghindari
& mengurangi kebiasaan & perilaku yg kurang menguntungkan dlm belajar.
Komitmen bersama ini disepakati, dipatuhi, dlm pelaks kegiatan pembelajaran.
Bila ada peserta melanggar, peserta lain
akan mengingatkan.
kompetensi dasar :
Pada akhir pembelajaran peserta diharapkan mampu merumuskan
comitmen pembelajaran (learning comitmen) yg disepakati & dipatuhi bersama
selama diklat berlangsung.
Indikator Keberhasilan
a. Mengidentifikasi minimal tiga kebiasaan
baik dan tiga kebiasaan kurang baik dlm belajar.
b. Mengkomunikasikan kebiasaan tersebut kepada peserta lain dlm kelompok
secara jujur & terbuka
c. Bersama teman lain dlm kelompok merumuskan komitmen pembelajaran kelompok
d. Bersama teman lain dlm kelas berpartisipasi merumuskan komitmen bersama
utk ditaati selama diklat berlangsung
Kegiatan
1. Mengenal diri dan orang lain.
2. Ice breaking
3. Merumuskan komitment belajar
4. Membentuk organisasi kelas
Tahapan Membangun Komitmen Belajar
•
Ice Breaking
•
Mengenal Diri sendiri dan Orang Lain
•
Merumuskan Harapan Peserta ( Terhadap Materi, Widyaiswara, sesama
Peserta)
•
Menggidentifikasi Gaya Belajar sendiri
dan orang lain
•
Merumuskan komitmen Belajar
Tipe Manusia Dalam Mengenal Dirinya
Ø
Saya tahu bahwa saya tahu
Ø
Saya tahu bahwa saya tidak tahu
Ø
Saya tidak tahu bahwa saya tahu
Ø
Saya tidak tahu bahwa saya tidak tahu.
Makna kegiatan perkenalan
·
Lebih akrab
·
Lebih mengenal sesama peserta
·
Mengetahui kemampuan ingatan kita
·
Meningkatkan social quotient
·
Dapat bermakna praktek
0 komentar:
Posting Komentar